Naufal Bersama MSIG

Hallo semuanya, kenalkan namaku Naufal kelas V dari SDN Rancagong 01 Tangerang. Aku dan teman-teman sedang menyaksikan eksperimen efek rumah kaca yang diperagakan oleh kakak-kakak dari @msig_id. Menarik sekali eksperimen tersebut, karena kita jadi mengerti bahayanya efek rumah kaca yang menyebabkan panas di bumi semakin meningkat. Setelah melihat eksperimen...

GARAGE SALE FOR HOPE 2023

[GARAGE SALE FOR HOPE !  ] Halo Sahabat Sahabat GNOTA.. "Let’s Donate" Donasi berupa barang untuk Garage Sale terus dibuka ! Nah bagi teman teman yang masih memiliki barang barang yang bagus dan ternyata masih layak dipakai jangan lupa untuk didonasikan saja ke kami. Hasil pendapatan dari garage sale nanti...

Hai Kak……Kenalin Namaku Andi

Hai kakak-kakak, kenalin namaku Andi. Aku kelas 5 di SDN Wargasari Kabupaten Cianjur. Aku dan teman-teman merupakan korban gempa yang mengguncang Kabupaten Cianjur dengan kekuatan 5,6 skala richter pada tanggal 21 November tahun lalu. Beruntungnya saat gempa terjadi, kami sudah pulang sekolah. Namun bangunan sekolah kami tidak...

Kelas Inspirasi

Simbolis bantuan untuk korban gempa di Kabupaten Cianjur di meriahkan dengan kegiatan yang bermanfaat untuk anak anak sekolah salah satunya yaitu Kelas Inspirasi dan tebak profesi. Kelas Inspirasi Profesi diberikan kepada Anak Asuh dari SDN Wargasari Kabupaten Cianjur. Dimulai dengan pemaparan berbagai macam profesi seperti Penerjemah, Astronaut,...

Penyerahan Bantuan Donasi Cianjur

Yayasan GNOTA bersama Yayasan Dana Abadi Karya Bhakti (DAKAB) dan Yayasan Psikologi Unggulan Indonesia (YPUI) mengunjungi korban gempa Cianjur di SDN Wargasari Kabupaten Cianjur. Bantuan diberikan untuk Anak Asuh dari SDN Wargasari, SDN Selahuni, dan SDN Suryasari dengan total sejumlah 444 Anak Asuh. Bantuan yang diberikan berupa...