Buka Bersama GNOTA

Ramadhan sudah berlangsung lebih dari 20 hari lamanya. Senin (19/6), GNOTA menyelenggarakan buka puasa bersama dengan para karyawan dan pengurus, serta beberapa tamu lainnya. Ramadhan tahun ini, Uztad Erick Yusuf memberikan tausiyah bagaimana kita selalu berlaku jujur disetiap kesempatan, dimanapun kita berada. Karena kejujuran membuat...

H3 Jakarta

Himpunan Humas Hotel Indonesia Jakarta (H3 Jakarta) pada Rabu (14/6), mengadakan acara buka puasa bersama anggota H3 Jakarta, awak media dan 22 anak asuh dari SDN Cikini 02 Jakarta serta SMP Plus Daarul Jannah, Tangerang. Pada acara tersebut 22 anak asuh mendapatkan hadiah Lebaran berupa...

Garage Sale For Charity Juni 2017

Setelah bulan Maret lalu, Garage Sale for Hope kembali digelar pada Jum’at (9/6), di Kantor GNOTA, Kawasan Mega Kuningan, Jakarta. Selain barang-barang baju anak dan dewasa branded, celana, rok, buku, sepatu, sandal dan lainnya, ada juga mainan bayi dan anak-anak yang tersedia. Merk barang yang dijual pun...

Sinambung Bantuan Civitas Akademika UMB

Ramadhan bulan barokah. Civitas Akademika UMB Jakarta, tahun ini kembali melanjutkan bantuan pendidikannya melalui GNOTA. Acara berlangsung di ruang Auditorium, Kampus UMB, Meruya, Jakarta Barat, pada Rabu (7/6). Perwakilan anak-anak asuh dari SDN Meruya Selatan 01 berserta guru turut hadir dalam kegiatan simbolis bantuan tersebut. Simbolis...

Kunjungan ke Morotai dan Monitoring di Ternate

Dalam rangka menyambut hari Pendidikan Nasional, 02 Mei 2017 kemarin, tim GNOTA menghadiri acara yang berlokasi di SD BPD Filia, Morotai. Antusiasme anak-anak untuk mengikuti acara sangat baik, karena di acara tersebut dilakukan pemutaran film pendek tentang pendidikan, pemberian buku dan fasilitas olahraga secara simbolik...

Peresmian Website Baru GNOTA

Bertepatan dengan Hari Kartini, tanggal 21 April 2017 yang lalu, GNOTA meresmikan website baru yang user friendly dan akurat. Peresmian website baru GNOTA ditandai dengan penekanan tombol server dan pemotongan tumpeng yang dilakukan oleh Ketua Pengurus Yayasan GNOTA, Ibu Gendis Siti Hatmanti. Dengan mengusung tema...

Garage Sale GNOTA Maret 2017

Pada Jum’at, 24 Maret 2017 yang lalu, bertempat di kantor GNOTA, Garage Sale for Hope diadakan kembali. Tepat pukul 10.00 WIB  acara Garage Sale for Hope GNOTA dimulai. Antusias masyarakat terlihat dari banyaknya pengunjung yang datang untuk mencari dan kemudian membeli apa yang mereka inginkan....

Charity Concert Global Jaya School

Global Jaya School, Bintaro mengadakan Charity Concert, pada Jumat (10/3). Hasil dari penjualan tiket nantinya akan didonasikan untuk Yayasan yang telah ditunjuk. Acara tahunan ini diadakan kembali, mengingat response yang bagus pada Charity Concert tahun sebelumnya, tahun 2016 yang lalu. Dengan menggandeng Yayasan GNOTA, Global Jaya...

Gala Dinner for Hope

Sebagai kelanjutan dari pameran foto yang bertajuk “A Frame for Life: Untuk Indonesia Cerdas” pada bulan Agustus 2016 yang lalu, Yayasan GNOTA mendapat kesempatan untuk menggelar malam penggalangan dana Gala Dinner for Hope. Acara yang digelar Kamis, (9/3) bertempat di NEGEV Astronomy and Art, Gatot...

Travel of Hope ke BlueBird

Travel of Hope yang diadakan pada Sabtu, 25 Februari 2017 diisi dengan Kelas Inspirasi dari BlueBird Group. Acara yang bertempat di  Pool BlueBird Ciputat ini mengundang 30 murid dari SDN Setia Mulya 02, Bekasi, Jawa Barat. Acara dimulai pukul 09.00 dengan perkenalan dari pihak lini BlueBird...